best chipset for heavy games
Jika anda suka bermain game tentunya membutuhkan smartphone dengan spesifikasi cukup bagus untuk meningkatkan pengalaman saat bermain game. Tentunya ini memerlukan chipset berkelas tinggi yang dirancang khusus bagi para gamers. Chipset (System On Chip) adalah otak dari sebuah perangkat, Chipset memiliki diameter yang kecil tetapi sangat berpengaruh penting bagi smartphone, selain itu pula semakin majunya teknologi Chipset juga semakin berkembang hingga hadirlah inovasi-inovasi terkini yang cukup bagus daripada sebelumnya. Bagi kamu seorang gamer pemilihan chipset sangatlah penting karena ini sangat berpengaruh terhadap performa, refresh rate, FPS, dan efisiensi daya...